Semakin hari pengguna internet di indonesia bahkan di dunia semakin berkembang dan meningkat tajam dan perkembangan blog maupun web saat ini telah menjamur tak hanya web dan blog perkembangan aplikasi pun bahkan semakin berkembang. pada artikel kali ini kita akan fokus untuk bagaimana cara membuat blog kita disukai oleh semua pengunjung atau visitor web kita baik itu dari segi konten, interface dan engine nya.
Source : pixabay.com |
Blog yang bagus menurut saya yaitu blog yang fokus pada niche tertentu saja karena dengan begitu pengunjung akan memiliki kecenderungan untuk kembali lagi dan lagi ke blog anda karena mereka paham akan niche yang mereka cari yang berasal dari search engine. salah satu contoh nya yaitu blog :
Panduanim.com = yang membahas seputar internet marketing, Seo dan bisnis online
Jalantikus.com = yang membahas perkembangan gadget dan aplikasi resmi
cookpad.com = yang membahas tentang tutorial dan resep masakan
diartikel ini kita tidak hanya fokus pada niche blog atau web yang membahas teknologi, internet marketing dan seo saja tetapi disini kita akan membahas semua niche yang anda gunakan.
mari kita lihat apa saja point-point agar website kita disukai oleh pengunjung dari semua kalangan. are you ready ?
1. Konten
sebelum membuat blog pastinya hal pertama yaitu memilih niche blog kita jangan sampai semua sudah siap malah niche belum siap atau masih ngambang, cara termudah untuk menemukan niche yang sesuai dengan blog anda adalah sesuai dengan kemampuan anda menguasai niche tersebut, misalnya anda mampu dalam niche bisnis online fokus saja pada niche itu dan jangan campur dengan niche yang lain nya.coba anda buat 30 judul artikel dengan salah satu niche jika anda mampu berarti anda mampu untuk dan jika tidak ya anda bisa jawab sendiri.
2. Interface
selain konten dan niche langkah ke-2 yaitu inerface atau tampilan blog kita, berdasarkan data-data yang saya lihat dari berbagai sumber rata-rata pengunjung blog mengakses dari smartphone atau HP itu artinya kita ditantang untuk membuat blog yang responsiveapa itu responsive
anda bisa lihat sendiri ketika anda mengakses situs-situs besar dalam smartphone maka tampilan tersebut akan tertata rapih mengikuti ukuran dari smartphone itu, cara termudah untuk membuat blog kita ukuran responsive yaitu dengan menggunakan framework css seperti bootstrap dan framework lainya.
selain tampilan responsive ada juga pemilihan warna pada blog kita supaya pengunjung nyaman dengan keadaan warna pada blog kita saya sarankan anda menggunakan warma flat design agar tidak pedih dimata
EmoticonEmoticon