Minggu, 23 Juli 2017

TUTORIAL CARA MEMBUAT NAMA DI AIR

MENGGUNAKAN PICSART




Hy guys kali ini saya akan membagikan cara editing tutorial bagaimana caranya membuat nama di air seperti gambar di atas dan kali ini saya akan menggunakan aplikasi picsart sebagai alat editingnya..
Dan untuk mentahan & aplikasinya kalian bisa download di deskripsi video dari link dibawah...
Ok langsung saja kita masukke tutorialnya...




LIHAT TUTORIALNYA VIA VIDEO YOUTUBE

KLIK DISINI



1.Masuk ke aplikasi picsart > pilih tanda + > masukan foto mentahan gelasnya yang sudah saya sediakan
   di deskripsi video





2.Masuk ke menu add photo/tambahkan foto > pilih huruf sesuai nama kalian (untuk hurufnya sudah saya
   sediakan juga di deskripsi) > add





3.Lalu kalian tekan hurufnya > pilih blend > darken (lakukan cara yang sama untuk semua huruf)





4.Dan jika sudah seperti ini > centang > lalu masuk ke menu effeck > pilih effeck cros proces 1





5.Kalian atur settingan nya seperti foto di bawah ini > centang > lalu selanjutnya kalian
   masuk ke menu tools > pilih kurva/curve





6.Naikan sedikit kurvanya agar foto menjadi lebih terang > centang dan foto sudah selesai tinggal kalian
   save ke galery.



Mungkin sekian dulu tutorial untuk kali ini,nantikan tutorial-tutorial saya selanjutnya...
Bye...


EmoticonEmoticon