Senin, 10 Juni 2013

menunggu google pagerank update
Pastinya hampir semua orang yang terlibat langsung dalam pengelolaan website atau blog, saat ini lagi menunggu dan menunggu dengan harap-harap cemas, sebuah event yang teramat sangat diagung-agungkan dan dinanti-nanti, yaitu Updatenya Google Page Rank ke-2 di tahun 2013, yang gosipnya udah santer terdengar sejak Mei lalu. Bener, kan?? Hayo...pada ngaku deh! :D 
Ane sendiri, kagak munafik dah...kalu event tersebut emang ane tunggu-tunggu juga, meski kagak berharap banyak untuk Blog Cekidot, Gan! yang masih seumur jagung ini bisa dapet PR :$  Malahan tiap malem sambil nunggu event tersebut, ane puter lagu Ridho Rhoma, liriknya berbunyi, "Sekian lama...aku menunggu...untuk kedatangan mu....Datanglah...Hey, Google Page Rank datanglah..." :o 

Nah, buat Agan dan Sista yang juga lagi menunggu dengan harap-harap cemas datangnya Google Page Rank Update Juni 2013 ini, ane pengen ngajak Agan dan Sista untuk iseng-iseng memprediksi PageRank dari web atau blog kita dengan beberapa Google PageRank Prediction Tool berikut ini. Dari pada manyun kelamaan nunggu, mendingan cekidot aja kemari nih, Gan! :p 

1. Memprediksi Google PageRank Melalui SEOMastering.Com
Agan atau Sista klik aja link PageRank Prediction ini, lalu sesampenya disana Agan atau Sista tinggal masukin aja URL Web atau Blog yang mau kita cek, terus isi kode captha-nya, dan klik continiue. Tungguin beberapa detik, akan muncul prediksi PageRank untuk web atau blog Agan dan Sista dibawahnya.

pagerank prediction tool

2. Memprediksi Google PageRank Melalui Iwebtool.Com
Sama dengan diatas, Agan atau Sista tinggal klik aja link PageRank Prediction ini, sampai disana Agan atau Sista tinggal masukin aja URL Web atau Blog yang mau kita cek, terus klik deh tombol Check. Lalu tunggu beberapa saat untuk melihat hasil prediksi PageRank web atau blog Agan dan Sista. 

pagerank prediction tool

3. Memprediksi Google PageRank Melalui RustyBrick.Com
Klik aja link PageRank Prediction ini, lalu disana Agan atau Sista tinggal masukin aja URL Web atau Blog yang mau kita cek, terus klik deh tombol Submit. Beberapa saat pasti keluar hasil prediksi PageRank web atau blog Agan dan Sista. 

pagerank prediction tool
Sebenernya masih banyak tool online untuk memprediksi Google PageRank di internet, cuma...menurut ane nih, 3 web tersebut diataslah yang paling bagus dan paling banyak disukai oleh webmaster ;) 

Dan jangan lupa, Gan/Sis! Agar hasil prediksi PageRank tersebut nantinya bisa mendekati Real PageRank dari Google yang bakal Udate sebentar lagi, ane rekomendasikan saat menggunakan ke-3 tool tersebut diatas, Agan dan Sista menyetel lagu Ridho Rhoma..... :O 

:~  "Sekian lama...aku menunggu...untuk kedatangan mu.... :~
Datanglah...Hey, Google Page Rank datanglah..." :~

Semoga bermanfaat _____ :d 
   


EmoticonEmoticon